Pengujian in-situ mulai banyak berkembang di Indonesia, salah satunya adalah pengujian CPTu. Pengujian ini mirip dengan pengujian Sondir mekanis, hanya saja pada pengujian CPTu sudah dilengkapi dengan instrumen elektrik. Sehingga kelebihan dari pengujian ini adalah dapat menginterpretasikan karakteristik tanah yang lebih mendekati kondisi real di dalam tanah. Tujuan dari pengujian ini adalah : Untuk mengidentifikasi profil lapisan tanah Untuk menginterpolasi kondisi tanah antar bor hole Untuk mengetahui engineering properties tanah dan mengetahui daya dukung dan penurunan Untuk mendapatkan nilai perlawanan konus dan gesekan selimut Untuk mengetahui permeabilitas di lapangan dan karakteristik konsolidasi Untuk mengetahui riwayat tekanan tanah dan OCR (rasio overkonsolidasi) tanah kohesif Untuk mengukur tekanan air pori Peralatan CPTu Berikut spesifikasi untuk perangkat CPTu : Produsen : Geomill Equipment B. V. Westbaan 240 - 2841 MC Moordrecht, Netherlands Prod
Geotechnical Engineering
All About Geotechnical Engineering